Gelombang 1
“Penerapan Iptek Untuk Menciptakan Ekosistem Masyarakat IKN yang Mandiri dan Berdikari”
18 Oktober 2023 – Grand Jatra Hotel, Kawasan Balikpapan Super Block (BSB) Kota Balikpapan
Adapun tujuan diselenggarakannya SEPAKAT 2023 adalah sebagai kegiatan ilmiah yang mengangkat kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan acara seminar dan penyajian ilmiah. Pada kegiatan ini peserta seminar dapat saling bertukar informasi dari hasil luaran kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Selain itu, SEPAKAT 2023 dapat menjadi penghubung antara akademisi, industri, dan pemerintahan dalam mengembangkan ekosistem sehat dan pemberdayaan masyarakat. SEPAKAT 2023 juga menjadi jembatan bagi peserta mempublikasikan karya ilmiahnya dalam bentuk prosiding dan jurnal. Kegiatan ini juga dapat mendorong semangat dosen dan sivitas akademika dalam melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat.
Rektor Institut Teknologi Kalimantan
Gubernur Kalimantan Timur
Wali Kota Balikpapan
*) in confirmation
Ketua LPPM Institut Teknologi Kalimantan
Kepala Otorita Ibu Kota Negara
Bupati Penajam Paser Utara
*) in confirmation
Biaya pendaftaran
Biaya pendaftaran dapat di transfer melalui rekening bank yang tertera. Waktu pembayaran dapat dilakukan pada
03 September 2023
Biaya pendaftaran
Biaya pendaftaran dapat di transfer melalui rekening bank yang tertera. Waktu pembayaran dapat dilakukan pada
01 Oktober 2023
Kegiatan Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat akan diselengarakan secara Hybrid (Online : Zoom Meeting dan Offline : Grand Jatra Hotel Balikpapan)